Tuesday, June 12, 2012

Tips membersihkan monitor komputer

Tips membersihkan monitor komputer, Sedikit tips untuk cara bersihkan layar monitor anda, terkadang penampilan itu perlu apalagi pada layar monitor yang anda gunakan sehari-hari, kalau sudah kelihatan kotor atau lecek terkadang kita malas membersihkannya, apalagi kalau tidak ada alat pembersih seperti cleaner  khusus .

Nah kali ini saya mau mencoba memberikan  tipsnya yaitu dengan puntung rokok, terus bagaimana caranya:
  • Ambil saja puntung rokok yang masih ada tembakaunya
  • Buang gabus / filternya 
  • Gosokkan tembakau tersebut ke layar monitor anda di jamin kinclong
  • Tapi ingat pelan2 jangan terlalu nafsu gosokannya
Mungkin hanya itu pengalaman yang telah saya lakukan sebelumya dan hasilnya tidak kalah dengan cleaner khusus layar monitor. jadi kita tidak usah membeli cleaner, cukup dengan puntungan rokok yang berserakan di tempat kerja anda.




artikel terkait:

Judul Arikel Tips membersihkan monitor komputer
Oleh Fahmi Aziz pada |7:56 PM .
Deskripsi dari artikel Tips membersihkan monitor komputer. Rating: 5

1 comment:

magethi said...

infonya mantab gan sipp