Monday, June 18, 2012

Bagian - bagian komputer. bag.2

Bagian - bagian komputer. bag.2, Beberapa waktu yang lalu telah saya tuliskan beberapa bagian yang terdapat di dalam komputer, tulisan kali ini lanjutan dari tulisan Bagian-bagian komputer sebelumnya.

Nah apa lagi hardware yang terdapat di dalam komputer berikut ringkasannya.
  • Processor / CPU,adalah merupakan bagian dari komputer yang berfungsi sebagai otaknya, processor bertanggung jawab menjelaskan setiap kode yang di terima dari komponen komputer lainnya shingga bisa di gunakan untuk sistem operasinya.
  • Optical drive / CDrom, berfungsi untuk membaca dan menulis data, dalam perkembangannya optical drive sudah di lengkapi sistem membakar disk/ burning, ada juga yang sudah memakai DVD rom, DVDrw . Optical drive sangatlah penting karena didalam penginstalan suatu program pastilah di butuhkan yang namanya CDrom/DVDrom
  • Power supply,merupakan bagian dari komputer yang berfungsi memberikan tegangan terhadap mainboard dan perangkat keras lainnya seperti harddisk, opticaldrive. dll
  • Chasis / Rumah, merupakan bagian dari komputer sebagai tempat meletekkannya komponen yang di sebutkan tadi yaitu mainboard, harddisk dan hardware lainnya, chasis juga sebagai aksen/penampilan suatu perangkat komputer.
  • Monitor, menampilkan visual yang di peroleh dari VGA, tanpa monitor komputer tidak akan bisa di gunakan karena monitor merupakan gamabaran semua yang terdapat dalam komputer itu sendiri.
Demikian penjelasan mengenai bagian-bagian komputer, semoga bisa bermanfaat bagi anda yang sedang mencari artikel tentang bagian-bagian komputer.



artikel terkait:

Judul Arikel Bagian - bagian komputer. bag.2
Oleh Fahmi Aziz pada |3:21 AM .
Deskripsi dari artikel Bagian - bagian komputer. bag.2. Rating: 5

No comments: